Tentang Kami

SMK Negeri 2 Surakarta merupakan Sekolah teknik yang berdiri sudah cukup lama, tercatat dalam sejarah pada tanggal 22 juli 1952 terbit Surat Keputusan Menteri Pengajaran dan Kebudayaan Indonesia No. 3095/B. Maka STM Solo resmi menjadi STM Negeri Solo dengan pimpinan Bp. Ir. Frederik Camalius Lovis Olden (sebutan akrabnya Bp. Ir. Olden).

SMK Negeri 2 Surakarta memiliki 10 Kompetensi Keahlian, yaitu:

1. Teknik Pemesinan (TPM)
2. Teknik Audio Video (TAV)
3. Teknik Instalasi Tenaga Listrik (TITL)
4. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif (TKRO)
5. Bisnis Kontruksi dan Properti (BKP)
6. Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan (DPIB)
7. Teknik Geomatika
8. Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ)
9. Rekayasa Perangkat Lunak (RPL)
10. Teknik Fabrikasi Logam dan Manufaktur (TFLM) 

TFLM SMKN 2 Surakarta merupakan kompetensi keahlian termuda yang mulai dibuka pada tahun 2017, masa studinya lebih lama yaitu 4 tahun. Dalam rangka mengembangkan potensi kemampuan siswa di bidang teknik serta sebagai media enterpreneurship maka didirikanlah Unit Produksi berbasis Teaching Factory yang include dalam Proses Pembelajaran Berbasis Proyek (Project Base Learning)


Video Profile TFLM SMKN 2 Surakarta


Post a Comment

 
Copyright © 2020. Tefaloma Edumart - Design by: Tefaloma Edumart